TELAH DIBUKA UJIAN KEJAR PAKET A, B DAN C SELURUH INDONESIA, RESMI. INFORMASINYA DI SINI
Diberdayakan oleh Blogger.

Kumpulan Video Pembelajaran

Aspek Perkembangan fisik Anak


Perkembangan fisik biasanya mencakup aspek pertumbuhan fisik, gizi dan tidur serta perkembangan motorik.Kanak Tiap tahun,, tinggi badan bertambah 5 - 7,5 cm.Berat badan juga dapat berlipat dari usia 6 hingga 12 tahun.
Untuk mendukung pertumbuhannya, kanak - kanak lanjut ini memerlukan rata - rata 2.400 kalori perhari. Gizi sebaiknya dari sumber yang beragam berupa padi - padi , buah buahan , sayuran dan banyak karbohidrat kompleks dari kentang atau roti atau sereal.Tidur kanak - kanak lanjut berkurang dari sekitar 11 jam sehari pada usia 5 tahun menjadi sekitar 10 jam pada usia 9 tahun dan 9 jam pada usia 13 tahun.
Keterampilan motorik terus meningkat pada kanak - kanak lanjut .Awalnya anak - anak melakukan permainan yang tidak formal dan yang dilakukan secara sepontan .Misalnya kejar - kejaran , pada tahap berikutnya anak - anak memainkan permainan berupa olah raga yang menggunakan aturan formal misalnya sepak bola , kasti ataupun basket.

0 komentar:

Posting Komentar

Komunitas Blog Guru Sosial Media